Apakah Anda tahu tentang parasit anjing? Kali ini kita akan membahas mengenai berbagai macam parasit yang bisa menyerang anjing dan cara mengatasinya. Ternyata parasit darah anjing bisa sembuh dengan cara yang akan kita bahas dalam artikel ini.
parasit darah anjing bisa sembuh |
Mengenal Jenis Parasit Darah Anjing
Terdapat berbagai jenis parasit darah anjing yang bisa menyerang dan berkembang pada anjing Anda. Parasit tersebut berupa serangga yang menempel pada hewan kesayangan Anda untuk mendapatkan makanan, sebagai berikut:
Pinjal
Pinjal adalah serangga yang menghisap darah pada inangnya. Dalam artian, pinjal berkembang pada binatang dan mengambil makanan melalui darah. Sehingga pinjal akan menghisap darah dari anjing Anda untuk mendapatkan makanan.
Kutu
Kutu anjing memiliki kemampuan untuk menghisap darah dan mengambil sari makanan pada anjing. Selain itu, kutu anjing juga bisa berdampak bahaya bagi manusia. Jika Anda digigit oleh kutu anjing maka, Anda bisa mengalami iritasi kulit.
Solusi Untuk Membasmi Parasit Darah Anjing
Anda perlu menjaga kesehatan anjing Anda dengan memperhatikan asupan makanan dan menjaga kebersihannya. Hal ini bisa membantu untuk mencegah perkembangan kutu dan pinjal pada anjing.
Selain itu, Anda juga bisa memberikan NexGard Spectra untuk mengatasi parasit tersebut. Tablet kunyah ini akan membasmi kutu dan pinjal dengan cepat. Silakan kunjungi NexGard.co.id untuk mendapatkan tablet tersebut.